Dalam rangka memutus penyebaran Virus Corona (Covid-19), Babinsa Kodim 0304/Agam Sertu Zulfikar bersama Tim Gugus Tugas Covid-19 dan Satpol PP Kota Bukittinggi mensosialisasikan kepada masyarakat terutama di tempat –tempat fasilitas umum seperti pusat pertokoan tentang pencegahan penyebaran Virus Corona dengan anjuran memakai masker dan rutin mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir bagi pengunjung maupun pedagang di Pasar Atas Kota Bukittinggi. Kamis (03/12/2020).

Bintara Pembina Desa (BABINSA) Koramil 02/Banuhampu Kodim 0304/Agam melaksanakan Komsos bersama Salah satu pemilik bengkel di Kecamatan Lubuk Basung Kabupaten Agam Sumatera Barat. Rabu (02/12/2020).

Bertempat di Aula SDN 17 Bonjo Alam Nagari Ampang Gadang Kabupaten Agam, Babinsa Koramil 08/Biaro Kodim 0304/Agam Korem 032/WBR Sertu Handri Saputra Babinsa Nagari Gadut menghadiri undangan pelantikan dan pembinaan teknis KPPS (Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara) Nagari Ampang Gadang Kecamatan IV Angkek Kabupaten Agam Sumatra Barat. Rabu (02/12/2020).

Upaya edukasi terhadap masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan selama pandemi virus covid-19 di wilayah Kecamatan Tilatang Kamang Kabupaten Agam terus dilaksanakan Babinsa Koramil 07/Tilkam Kodim 0304/Agam sebagai aparat kewilayahan memiliki tanggung jawab moril untuk turut mengedukasi masyarakat di wilayah binaanya. Rabu (02/12/2020).

Babinsa Kelurahan Sapiran Koramil 13/ABTB Kodim 0304/Agam memberikan himbauan protokol kesehatan kepada warga binaannya supaya terhindar dari Covid 19 di seputaran Makodim 0304/Agam Kecamatan Aur Birugo Tigo Baleh (ABTB) Kota Bukittinggi. Rabu (02/12/2020).

Babinsa Koramil 01/Bukittinggi, Kodim 0304/Agam Sertu Zulfikar melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaanya. Babinsa menyempatkan diri langsung bertemu warganya memberikan himbauan agar membiasakan menggunakan masker terutama sedang di luar rumah. Babinsa mengatakan bahwa penggunaan masker dalam kondisi pandemi covid-19 ini sangat penting. Karena menurutnya bukan hanya untuk keamanan penggunaanya namun juga bagi orang yang berada di sekitarnya. Rabu (02/12/2020).

Babinsa Koramil 02/Banuhampu, Kodim 0304/Agam, melaksanakan penegakan disiplin protokol kesehatan, sekaligus mengkampanyekan 3M (Memakai masker, Mencuci tangan dan Menjaga jarak) di pasar Tradisional Kecamatan Banuhampu Kabupaten Agam. Rabu (02/12/2020).

Koramil 10/Matur himbau masyarakat tentang diharuskan untuk memakai masker dan selalu cuci tangan sebelum beraktifitas dan sesudah beraktifitas, menjaga jarak, selalu jaga jarak guna memutus rantai penyebaran Covid-19. Rabu (02/12/2020).

Pada kesempatannya Anggota Koramil 01/Bukittinggi mengajak warga binaannya yang berada di depan kantor atau wilayah sekitar Kota Bukittinggi agar bersama–sama mencegah penyebaran Covid–19 dengan mematuhi protokol kesehatan yang sudah dikeluarkan oleh Pemerintah. Rabu (02/12/2020).

Mewujudkan ketahanan pangan (Hanpang) dan bertujuan mensejahtrakan petani diwilayah binaannya Bintara desa (Babinsa) Nagari Bayur Koramil 05/Tanjung Raya Kodim 0304/Agam Korem 032/Wbr Serka Syaiful, Pada hari Selasa (01/06/2020) melaksanakan pendampingan petani binaannya dalam hal pengolahan lahan pertanian Panen Padi dilahan milik petani binaannya Bapak Imam warga Jorong Pauh Taruko Nagari Koto Malintang Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Agam Sumatera Barat. Selasa (01/12/2020).

DANDIM 0304/AGAM

PEJABAT KODIM

WEB LINK