
Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 06/Baso jajaran Kodim 0304/Agam, Serka Hendrizal melakukan kegiatan (Hanpangan) ketahanan pangan mendampingi Kelompok Tani “SAIYO”bertempat di Nagari Salo Kecamatan Baso Kabupaten Agam-Sumatera Barat. bersama kelompok tani rawat tanaman jagung dengan luas lahan 0.2 hektare guna mensejahtrakan para petani diwilayah binaannya, Kamis (15/10/2020).