Upaya edukasi terhadap masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan selama pandemi virus covid-19 di wilayah Kecamatan Tilatang Kamang Kabupaten Agam terus dilaksanakan Babinsa Koramil 07/Tilkam Kodim 0304/Agam Babinsa sebagai aparat kewilayahan memiliki tanggungjawab moril untuk turut mengedukasi masyarakat di wilayah binaanya. Rabu (06/01/2021).