Babinsa Korami 02/Banuhampu Sei Pua Sertu Junaidi laksanakan pendampingan kepada petani dan perawatan tanaman sayuran lobak brokoli dengan luas lahan 20 x 20 Meter, yang berlokasi di Jorong Padang Lua 1 Nagari Padang Lua Kecamatan Banuhampu Kabupaten Agam. Sabtu (23/09/2023)