Anggota Koramil 05/Tanjung Raya Kodim 0304/Agam Korem 032/WBR bersama Muspika (Musyawarah Pimpinan Kecamatan) Tanjung Raya melaksanakan sosialisasi protocol kesehatan ke rumah makan maupun warung-warung sekitar dan masyarakat sekitar pasar tradisional Maninjau Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Agam tekait penerapan ‘New Normal’ atau tatanan hidup baru. Rabu (09/12/2020).

Babinsa Nagari Tiku anggota Koramil 04/Tanjung Mutiara Kodim 0304/Agam meminta kepada warga agar menerapkan protokol kesehatan sebagai langkah dalam mencegah penularan Covid-19.Himbauan secara humoris tersebut disampaikan saat melaksanakan silaturahmi dengan warga binaannya di Nagari Tiku Selatan Kecamatan Tanjung Mutiara Kabupaten Agam. Rabu (09/12/2020).

Babinsa Koramil 02/Banuhampu bersama Bhabinkamtibmas Polsek, melakukan pengawasan dan himbauan penerapan protokol kesehatan kepada warga di Jorong Pasa Tradisional, Nagari Sei Pua, Kecamatan Banuhampu, Kabupaten Agam, Selasa (08/12/2020).

Babinsa Nagari Koto Gadang Koptu zulhendropit Anggota Koramil 06/Baso Kodim 0304/Agam melaksanakan kegiatan ketahanan pangan pendampingan Panen Padi kepada petani binaanya di Nagari Persiapan Koto Gadang Kecamatan Baso Kabupaten Agam Sumatera Barat, Selasa (08/12/2020).

Babinsa Kelurahan Sapiran Koramil 13/ABTB Kodim 0304/Agam Sertu Yanto dan Kopda Zulpahmi memberikan himbauan protokol kesehatan kepada warga binaannya supaya terhindar dari Covid 19 di seputaran lapangan olahraga Kodim 0304/Agam, Kelurahan Sapiran Kecamatan Aur Birugo Tigo Baleh (ABTB) Kota Bukittinggi. Selasa (08/12/2020).

Berlokasi di Taman Pariwisata Lubang jepang Kota Bukittinggi, Serka Musmuliadi Anggota Koramil 01/Bukittinggi Kodim 0304/Agam melaksanakan tugas dalam rangka pelaksanaan kegiatan pengamanan protokol Covid-19. Kegiatan yang di laksanakan adalah melaksanakan penertiban dan sosialisasi kepada masyarakat untuk tetap memakai masker serta rajin untuk mencuci tangan,dan menjaga jarak serta pengecekan suhu tubuh pada para Pengunjung Taman wisata Lubang jepang . Guna untuk memutus mata rantai Covid-19. Selasa (08/12/2020).

Pada kesempatannya Anggota Koramil 01/Bukittinggi mengajak warga binaannya yang berada di depan kantor atau wilayah sekitar Kota Bukittinggi agar bersama–sama mencegah penyebaran Covid–19 dengan mematuhi protokol kesehatan yang sudah dikeluarkan oleh Pemerintah. Selasa (08/12/2020).

Babinsa Koramil Koramil 11/Palembayan ke Nagari binaannya guna menghimbau warga untuk memakai masker setiap berada di luar rumah, mencuci tangan, penggunaan handsanitizer dan menjaga jarak (Social Distencing) guna menghindari dan mencegah penularan Virus Corona. Himbuan ini disampaikan babinsa Warga binaannya Kabupaten Agam Sumatera Barat. Selasa (08/12/2020).

Babinsa Jajaran Kodim 0304/Agam selalu giat melaksanakan Imbauan kebijakan pemerintah terkait dengan protocol kesehatan mengantisipasi penyebaran virus corona kepada masyarakat di wilayah teritorialnya. Seperti yang dilaksanakan oleh Babinsa Koramil 09/IV Koto Kodim 0304/Agam Korem 032/Wbr yang menyampaikan himbauan kepada masyarakat binaannya di Kecamatan IV Koto Kabupaten Agam Sumatera Barat. Selasa (08/12/2020).

Babinsa Koramil 08/Biaro Kodim 0304/Agam Korem 032/WBR melaksanakan Patroli Himbauan tentang protokol kesehatan. “Patroli dilakukan untuk memantau penerapan protokol kesehatan warga ditengah pandemi covid-19. Kita juga membagikan masker kepada warga yang tidak memakai alat pelindung diri,” tutur Babinsa. Selasa (08/12/2020).

DANDIM 0304/AGAM

PEJABAT KODIM

WEB LINK