Berlokasi di Taman Margasatwa Budaya dan Kinantan Kota Bukittiggi, Sertu Syafinur melaksanakan kegiatan dalam pengamanan protokol kesehatan Covid-19. Kegiatan yang dilaksanakan penertiban, sosualisasi kepda masyarakat untuk tetap memakai masker , rajin mencuci tangan , dan menjaga jarak serta pengecekan suhu tubuh pada para pengunjung Covid-19. Senin (22/03/2021).

Babinsa Koramil 01/Bukittinggi, Kodim 0304/Agam Serma Yoga melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaanya. Babinsa menyempatkan diri langsung bertemu warganya memberikan himbauan agar membiasakan menggunakan masker terutama sedang di luar rumah. Babinsa mengatakan bahwa penggunaan masker dalam kondisi pandemi covid-19 ini sangat penting. Karena menurutnya bukan hanya untuk keamanan penggunaanya namun juga bagi orang yang berada di sekitarnya. Senin (22/03/2021).

Bintara Pembina Desa (Babinsa) Nagari Manggopoh Koramil 03/Lubuk Basung, Kodim 0304/Agam Korem 032/WBR Koptu Dedi Andrianto ikut bergotong royong (Goro) membangun Mushola bersama warga di Nagari manggopoh, Kecamatan Lubuk basung, Kabupaten Agam, Senin (22/03/2021)

Babinsa Koramil 03/Lubuk Basung, Kodim 0304/Agam Korem 032/WBR melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaanya di Lubuk Basung Kabupaten Agam, Babinsa bertemu warganya memberikan himbauan agar membiasakan menggunakan masker terutama sedang di luar rumah. Babinsa mengatakan bahwa penggunaan masker dalam kondisi pandemi covid-19 ini sangat penting. Karena menurutnya bukan hanya untuk keamanan penggunaanya namun juga bagi orang yang berada di sekitarnya. Kamis (18/03/2021).

Wilayah Koramil 09/Biaro Kodim 0304/Agam bersama dengan anggota polsek Biaro melaksanakan patroli gabungan atau Operasi Yuridis di sekitaran wilayah Kabupaten Agam kegiatan ini bertujuan untuk himbauan kepada masyarakat untuk melaksanakan protokol kesehatan guna mencegah penyebaran Covid -19. Kamis (18/03/2021).

Koramil 02/Banuhampu, Kodim 0304/Agam, melaksanakan penegakan disiplin protokol kesehatan, sekaligus mengkampanyekan 3M (Memakai masker, Mencuci tangan dan Menjaga jarak) di pasar Tradisional Kecamatan Banuhampu Kabupaten Agam, Kamis (18/03/2021).

Babinsa Padang Tarok Sertu Afikros anggota Koramil 06/Baso Kodim 0304/Agam menghadiri Sosialisasi pendapatan dan Belanja Nagari (APBN) di Aula Nagari Padang Tarok, yang dihadiri Kasi TAPEM Kec.Baso, Wali Nagari Padang Tarok, Kapus Padang Tarok, Ketua Bamus Padang Tarok, Jorong se Padang Tarok, serta peserta sossialisasi sekitar 40 orang. Kamis (18/03/2021)

Babinsa Koramil 02/BNHSP Kodim 0304/Agam mengajak warga binaannya gotong royong bersama dalam rangka membersihkan jalan kampung yang sudah di tumbuhi rumput liar dan mengganggu pengguna jalan, kegiatan ini bertujuan untuk masyarakat selalu menjaga lingkungan dan membudidayakan hidup bersih dan rapi. Goro ini dilaksankan di nagari Sungai Pua di Jorong Galuang kecamatan Sungai pua, Kabupaten Agam, Sumatra barat. Kamis (18/03/2021).

Pada kesempatannya Babinsa Koramil 01/Bukittinggi mengajak warga binaannya yang berada di Kota Bukittinggi agar bersama–sama mencegah penyebaran Covid–19 dengan mematuhi protokol kesehatan yang sudah dikeluarkan oleh Pemerintah. Kamis (18/03/2021).

Jajaran Babinsa Kodim 0304/Agam tidak bosan-bosannya terus berupaya mencegah memutus rantai penyebaran Virus Corona, melaksanakan himbauan yang bersifat edukatif kepada masyarakat dan kalangan Pelajar, tentang pentingnya menerapkan Protokol kesehatan WHO, dalam pencegahan Covid-19 yang saat ini masih mewabah di hampir seluruh Daerah di Indonesia. Kamis (18/03/2021).

DANDIM 0304/AGAM

PEJABAT KODIM

WEB LINK