Sebagai bentuk sinergitas TNI-POLRI, jajaran Polres Bukittinggi yang langsung di Pimpin oleh Kapolres Bukittinggi AKBP Wahyuni Sri Lestari SIK memberikan kejutan dan ucapan hari ulang tahun (HUT) ke-77 Kepada Kodim 0304/Agam yang bertempat di Makodim 0304/Agam,Kamis (6/10/2022).

Dalam rangka meningkatkan sinergitas di wilayah binaanya, Personil Babinsa Koramil 05/Tanjung Raya Kodim 0304/Agam Serda Ronald Yubahri melaksanakan kegiatan Komsos dengan Aparat Nagari Bayur, bertempat di Kantor Wali Nagari Bayur Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Agam.Kamis (17/05/2022).

Memperingati Hari Tentara Nasional Indonesia ( TNI ) yang ke-77 Kapolsek Lubuk Basung AKP POL Gusmawar S.H. Bersama pejabat dan anggota Polsek mendatangi Kantor Koramil 03/Lubuk Basung Kodim 0304/Agam Rabu (05/10/2022)

Memperingati Dirgahayu TNI ke-77, Dandim 0304/Agam Letkol Czi Renggo Yudi Ariesko M.E. bersama seluruh Anggota melaksanakan doa bersama dengan tema ” TNI Adalah Kita” bertempat di Masjid Alhanif Kodim 0304/Agam.Rabu (05/09/22).

Beragam rangkaian karangan bunga ucapan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke- 77 Tentara Nasional Indonesia (TNI) membanjiri halaman Markas Komando Distrik Militer (Makodim) 0304/Agam, yang bertempat di jalan Sudirman Kelurahan Sapiran Kecamatan ABTB Kota Bukittinggi (5/10/2022).

Komando Distrik Militer (Kodim) 0304/Agam , menggelar upacara Kenaikan Pangkat (KP) periode 01 OKtober 2022 bertempat di Aula 3 Kodim 0304/Agam. upacara ini diikuti anggota Kodim 0304/Agam, Aparatur Sipil Negara (ASN), serta jajaran Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) LVIII Dim 0304 Koorcab Rem 032 dan para prajurit yang naik pangkat didampingi istri.Selasa (04/10/2022)

Babinsa Koramil 10/Matur Kodim 0304/Agam, Pelda AR Tobing bersama 3 orang rekanya dan warga masyarakat melaksanakan kerja bakti memperbaiki saluran irigasi yang baru saja terkena longsor akibat curah hujan yang tinggi diwilayah kecamatan Matur bertempat di Jorong Sidang Tangah Nagari Matua Mudiak Kecamatan Matur Kabupaten Agam Selasa (04/10/2022).

Kreatifitas dan kegiatan selalu digalakkan oleh anggota jajaran Kodim 0304/Agam, dengan memanfaatkan lahan kosong dilingkup perkantorannya, babinsa dengan inofatif memanfaatkan kesempatan tersebut dengan cara menanam tanaman, yang produktif. Bertempat di Makoramil 12/Palupuh Serda Supian anggota Koramil 12/Palupuh memanfaatkan lahan kosong disekitaran Koramil untuk menanam tumbuhan yang bermanfaat Selasa (04/10/2022)

Babinsa koramil 12/Palupuh Kodim 0304/Agam Serda Supian membantu warga binaannya merawat tanaman bawang merah yang selama ini mereka kerjakan bersama yang berada di Jorong Kampung Pasia Nagari Pasia Laweh Kecamatan Palupuh Kabupaten Agam Senin (03/10/2022)

Babinsa Koramil 05/Tanjung Raya Kodim 0304/Agam Peltu Jamalul Qori menjadi Inspektur Upacara (Irup) pada Upacara pengibaran Bendera Merah Putih Senin (03/10/2022) di SMA Negeri 1 Tanjung Raya Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Agam

DANDIM 0304/AGAM

PEJABAT KODIM

WEB LINK