Disela kesibukan anggota satgas TMMD ke-123 Kodim 0304/Agam, masih bisa menyempatkan diri komsos bersama anak sekolah dilokasi TMMD cara Pus Up yang benar, bertempat di Jorong Hilalang, Nagari Balingka, Kabupaten Agam, Senin, (10/3/2025).

Bahagianya anak-anak SD Negeri Kecil Kampung Jorong Hilalang terpancar saat menaiki mobil patroli TNI untuk berangkat ke sekolah. Hal itu disampaikan Dandim 0304/Agam Letkol Arm Bayu Ardhitya Nugroho, S.H., M. Han dalam rilisnya. Kabupaten Agam. Senin (10/03/2025).

Cuaca yang cerah suasana pagi, Anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-123, Kodim 0304/Agam, terus melakukan pengerjaan pembuatan jalan yang menjadi prioritas TMMD ke-123 Kodim Agam di Jorong Hilalang, Nagari Balingka, Kabupaten Agam.

Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 0304/Agam melaksanakan apel pagi di lokasi TMMD Jorong Hilalang, Nagari Balingka, Kabupaten Agam, Minggu (9/3/2025).

Anggota Satgas TMMD ke-123 Kodim 0304/Agam bersama Warga Masyarakat terus melanjutkan pengerjakan Pelangsiran kerikil dan pengecoran Jalan di Jorong Hilalang, Nagari Balingka, Kabupaten Agam, Minggu (9/3/2025).

Anggota Satgas TMMD ke-123 Kodim 0304/Agam terus membaur dan dekat dengan warga agar terjalinnya suatu tali silaturahmi. Anggota Satgas juga tak sungkan membantu warga mengangkat padi. Minggu (09/03/2025).

Keakraban antara personel Satgas TMMD ke-123 Kodim 0304/Agam bersama anak-anak Kampung terlihat jelas. Anak-anak tampak senang saat diajak bermain oleh para prajurit. Kehadiran Satgas TMMD di kampung tersebut bukan hanya menghadirkan pembangunan fisik, tetapi juga menciptakan kebersamaan yang erat dengan masyarakat, Nagari Balingka, Kabupaten Agam. Sabtu (8/3/2025).

Satgas TMMD ke-123, Kodim 0304/Agam tetap Semangat pengabdian kepada rakyat terus ditunjukkan oleh Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Meskipun sedang menjalankan ibadah puasa, empat personel Satgas yang dipimpin oleh Kopda Okta tetap bersemangat melaksanakan renovasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Bapak Syamsir di Jorong Koto ilalang, Nagari Balingka, Kabupaten Agam, Sabtu (08/03/2025).

Pembangunan 1 Unit MCK oleh personil Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123, Kodim 0304 Kabupaten Agam, masih terus berjalan hingga waktu satu bulan, sejak di resmikan dua Minggu yang lalu, di Nagari Balingka Kabupaten Agam, Sumatera Barat.

Jalan sepanjang 2800 meter memasuki proses pengecoran oleh Satgas TMMD ke-123 Kodim 0304/Agam, bertempat di titik 0 Jorong ilalang, Nagari Balingka, Kabupaten Agam, Jum'at (07/03/2025)

DANDIM 0304/AGAM

PEJABAT KODIM

WEB LINK