Pada hari Kamis tanggal 20 Mei 2021 pukul 08.00 WIB telah dilaksanakan kegiatan vaksinasi astrazeneca terhadap Persit KCK Cab.LVIII Dim 0304 Rem 032 PD I/BB, purnawirawan, istri purnawirawan, warakawuri, Pelaku Ekonomi TA. 2021 wilayah Kodim 0304/Agam di RST Tk. IV.01.07.05 Bukittinggi.
Kegiatan vaksinasi dilaksanakan oleh 10 petugas medis RST Tk. IV.01.07.05 Bukittinggi dengan rincian Sebagai Berikut :
1. Mayor Ckm. dr. Edi Leonard Simbolon Sp.OT (Karumkit Tentara TK IV Bukittinggi) (penanggung jawab);
2. Letda CKM Puri Wahyudi (koordinator);
3. Asnani, Amd.Kep (koordinator);
4. Endang Lestari, S.Kep (petugas vaksinator);
5. Titri Murti, S.Kep (petugas vaksinator);
6. dr. Torangin Damanik (dokter);
7. Eko Pebriyanto (pendaftaran);
8. Yenita SU, Amd.Kep (pendaftaran);
9. Ichwati Hafsari, Amd.Kep (logistik kesehatan); dan
10. NS. Widya Fitri, S.Kep (petugas KIPI).
Kegiatan vaksinasi dihadiri oleh:
1. Letkol Arh Yosip Brozti Dadi,Se,MTr(Han) (Dandim/ 0304 Agam)
2. Mayor Inf Masrizal (Kasdim 0304/Agam;
3. Kapten Inf. Ridwan (Pasi Ops Dim 0304/Agam);
4. Lettu Inf Sumantri (Pasi Pers Dim 0304/Agam);
5. Kapten Czi. Fahrulah (Pasi Log Dim 0304/Agam);
6. Kapten Inf Chairul Muhammad (Pasi Ter Dim 0304/Agam)
7. Kapten Inf A. P Nasution (Danramil 09/Ampek Koto)
8. Kpt Inf Rudi Candra (Pasi Intel Kodim 0304/Agam)
Adapun jumlah yang mendaftar/Registrasi
untuk melaksanakan vaksinasi di hari Ketiga sebanyak 179 orang orang
Yang bisa di Vaksin Sebanyak 176 orang dengan rincian Sebagai Berikut:
1. Persit KCK Cab.LVIII Dim 0304 Rem 032 PD I/BB sebanyak 38 orang yang bisa di Vaksin 36 orang Kurang 2 orang tunda dengan keterangan 2 orang hamil
2. Purnawirawan 5 orang
3. Warakauri 1 orang
4. KBT sebanyak 55 orang
5. Pelaku ekonomi sebanyak 80 orang yang
bisa Di vaksin 79 orang Kurang 1 Hipertensi