Upaya menumbuhkan rasa cinta tanah air bagi generasi muda, Kodim 0304/Agam memberikan sosialisasi penguatan bela negara kepada generasi muda siswa dan siswi SMK Pembangunan Kota Bukittinggi, bertempat di Aula Makodim 0304/Agam Jalan Sudirman Kelurahan Sapiran Kecamatan ABTB, Rabu (23/11/2022).